Sabtu, 21 April 2012

Sakit Pinggang? Jangan Anggap Enteng



sakit pinggang
Anda pernah mengalami sakit pinggang? Jika iya, maka sebaiknya Anda mulai mempelajari sebab dan cara mengatasinya sedini mungkin, agar tidak berkembang menjadi lebih parah.
Sakit pinggang atau low back pain, biasanya terjadi karena kompresi syaraf, mekanikal atau degeneratif yang berhubungan dengan otot. Dalam bahasa awam dikenal dengan encok.

Jantung Jadi Sehat dengan Makan Cabai



makan cabai
Di balik pedasnya cabai, tersimpan manfaat baik bagi kesehatann jantung Anda. Capsaicinoid dalamcapsaicin berperan aktif untuk menurunkan kolesterol jahat. Caranya cukup frontal. Zat tersebut “berperang” melawan kolesterol sampai rusak dan membuang residunya melalui kotoran tinja. Demikian menurut studi Profesor Zhen Yu Chen dari Chinese University of Hong Kong.
Dikutip National Geographic, capsaicinoid melakukan pemblokiran gen yang bisa menghambat aliran darah ke jantung dengan membuat kontraksi pembuluh darah. Gen ini dikenal dengan cyclooxygenase-2.

Cara Menghilangkan Bekas Luka Secara Alami








bekas luka
Kulit yang terluka sering menyisakan bekas yang cukup kentara. Kulit terasa tidak mulus lagi dan menjadikan rendah diri, terutama untuk luka yang besar. Bekas luka itu sebenarnya masih bisa diakali dengan bedah plastik. Tentu saja harganya cukup mahal.
Tapi, jangan khawatir. Dengan menggunakan berbagai pilihan ramuan alam ini, bekas luka mungkin bisa disamarkan atau dihilangkan.

Jumat, 20 April 2012

Inilah 100 Fakta Unik di Dunia

Berikut ini adalah kumpulan 100 fakta unik yang ada di dunia:
1. Sayuran bit mengingatkan para juru masak akan binatang yang berdarah ketika disembelih? Nama bit yang diberikan kepada sayuran ini berasal dari kata bahasa Perancis bête yang berarti binatang liar.”
2. Lebih dari setengah janji atau resolusi Tahun Baru sudah dilupakan atau ditinggalkan orang sebelum akhir Juni tahun yang sama?”
3. Januari berasal dari nama dewa Romawi Janus yang bermuka dua? Muka yang satu menghadap ke tahun yang lama dan muka kedua menghadap ke tahun yang baru.”

22 Fakta Unik Sejarah Kelahiran RI yang Tidak Dimuat Di buku Pelajaran

Di bawah ini ada artikel yang menarik yang saya ambil dari sebuah link, semoga bisa bermanfaat dan menambah wawasan tentang sejarah detik2 kemerdekaan RI, yang sebagian orang tdk tahu bagaimana keadaaan saat itu.

1. Mungkinkah Revolusi Kemerdekaan Indonesia disebut sebagai revolusi dari kamar tidur? 

Ada 10 Angka Sial (13) Pada Lambang Amerika Serikat

Di seantero dunia terdapat bermacam-macam kepercayaan, mitos, dan legenda, yang tidak terhitung banyaknya. Bagi kaum rasionalis, kepercayaan-kepercayaan orang-orang tua ini seharusnya ikut mati sejalan dengan modernisasi yang merambah seluruh sisi kehidupan manusia. Namun demikiankah yang terjadi? Ternyata tidak.

Di dalam tatanan masyarakat modern, kepercayaan-kepercayaan tahayul ini ternyata tetap eksis dan bahkan berkembang dan merasuk ke dalam banyak segi kehidupan masyarakatnya. Kepercayaan-kepercayaan ini bahkan ikut mewarnai arsitektural kota dan juga gedung-gedung pencakar langit.

Sebagai contoh kecil, di berbagai gedung tinggi di China, tidak ada yang namanya lantai 13 dan 14. Menurut kepercayaan mereka, kedua angka tersebut tidak membawa hoki. Di Barat, angka 13 juga dianggap angka sial. Demikian pula di berbagai belahan dunia lainnya. Kalau kita perhatikan nomor-nomor di dalam lift gedung-gedung tinggi dunia, Anda tidak akan jumpai lantai 13. Biasanya, setelah angka 12 maka langsung ‘loncat’ ke angka 14. Atau dari angka 12 maka 12a dulu baru 14. Fenomena ini terdapat di banyak negara dunia, termasuk Indonesia.

FAKTA-FAKTA BARU YANG ANDA KETAHUI TENTANG FILM TITANIC

Pada 1997 lalu, sutradara James Cameron sukses mencuri perhatian lewat film 'Titanic'. Kini, film yang diangkat dari kisah nyata tenggelamnya RMS Titanic tersebut kembali hadir di layar bioskop dalam versi tiga dimensi (3D).

Penemu yang Mati Akibat Temuannya

Tak selamanya penemuan berjalan sukses. Terkadang kegagalan selalu menyertai. Thomas Alva Edison pun harus merasakan kegagalan ratusan kali sebelum akhirnya sukses menciptakan bola lampu.

Terkadang pula, kegagalan sebuah proses 'penemuan' memakan korban, termasuk sang penemu itu sendiri. Seperti misalnya yang tercatat di bawah ini.


Henry Smolinski

 

Kamis, 19 April 2012

MAKALAH HUKUM PERIZINAN


BAB I
IZIN MENDIRIKAN BANGUNAN

A. PERSYARATAN
1.      Mengisi formulir Permohonan Izin Mendirikan Bangunan (PIMB). (Blanko disediakan oleh Dinas Tata Kota).
2.      Mengisi formulir Surat Keterangan Persetujuan Batas (blanko disediakan oleh dinas Tata Kota)
3.      Melampirkan fotocopy KTP pemohon.
4.      Melampirkan Surat Kuasa jika pemohon bukan pemilik tanah/bangunan.
5.      Melampirkan fotocopy Sertifikat Tanah.
6.      Melampirkan fotocopy bukti pelunasan PBB tahun terakhir.
7.      Melampirkan gambar rencana bangunan secara lengkap yang dibuat oleh Pemegang SIBP sesuai dengan golongan yang bersangkutan.
8.      Melampirkan fotocopy Surat Advis Planning. (khusus untuk PIMB yang diajukan oleh perusahaan pengembang dan yang dipersamakan).
9.      Melampirkan surat penunjukan pelaksana dan pengawas bangunan.
f
I
V

3.    Persyaratan Balik Nama Pemilik dan atau Perubahan Nama Izin Hotel dan Pondok Wisata
a.    Permohonan tertulis;
b.    Surat Akta Perusahaan Asli (lama);
c.    Pas photo ukuran 3 x 4 sebanyak 2 lembar;
d.   Foto copy KTP;
e.    Surat Kuasa diketahui Notaris;
f.     Surat Keterangan Kematian apabila pemilik lama meninggal;
g.    Mengisi blangko yang disediakan;
h.    Surat Izin Tempat Usaha yang masih berlaku; dan
i.      Tanda lunas PBB.

4.    Persyaratan Perpanjangan Izin Hotel dan Pondok Wisata :
a.    Permohonan tertulis;
b.    Sertifikat Izin Usaha Hotel lama;
c.    Mengisi blangko yang disediakan;
d.   Foto copy Tanda Lunas PBB;
e.    Foto copy Surat Izin Tempat Usaha yang masih berlaku;
f.     Pas photo ukuran 3 x 4 sebanyak 2 lembar; dan
g.    Foto copy KTP.

5.    Persyaratan Daftar Ulang Izin Usaha Hotel dan Pondok Wisata ( setiap 2 tahun sekali )
a.    Permohonan tertulis; dan
b.    Izin Usaha Asli yang masih berlaku.

6.    Prosedur pemberian Izin Prinsip, Izin Usaha, Balik Nama Pemilik dan atau Perubahan Nama, dan Perpanjangan Izin Perhotelan dan Pondok Wisata :
e.    Petugas akan menghubungi pemohon dan menyampaikan tentang layak atau tidak;
f.     Apabila permohonan tidak layak maka KPPT menberitahukan penolakan secara tertulis kepada Pemohon;
g.    Apabila layak maka akan diberikan besaran biaya izin surat ketetapan retribusi daerah ( SKRD );
h.    Pemohon membayar retribusi sesuai dengan surat ketetapan retribusi daerah ( SKRD ) atau dokumen lain yang dipersamakan melalui kasir/loket bank; dan
i.      Pemohon menerima Izin  Usaha Perhotelan dan Pondok Wisata yang telah selesai di loket penyerahan setelah menyertakan bukti pelunasan.



BAB XII
IZIN USAHA JASA PERJALANAN WISATA

1.    Persyaratan mengurus Izin Usaha Jasa Perjalanan Wisata :
a.    Permohonan tertulis;
b.    Mengisi blangko yang disediakan;
c.    Foto copy KTP pemilik;
d.   Salinan Akte Pendirian Perusahaan;
e.    Surat Izin Tempat Usaha;
f.     Daftar riwayat hidup direksi;
g.    Daftar paket wisata yang ditawarkan ( untuk biro perjalanan wisata );
h.    Nomor Pokok Wajib Pajak Daerah ( NPWPD );
i.      Perjanjian Sewa / Kontrak;
j.      Denah Lokasi;
k.    Struktur Organisasi.

2.    Prosedur pemberian Izin Usaha Jasa Perjalanan Wisata :
a.    Pemohon mengisi blanko dengan melampirkan persyaratan sebagaimana dimaksud diatas;
b.    Berkas lengkap dimasukkan melalui petugas loket pendaftaran;
c.    Setelah dipastikan seluruh persyaratan lengkap dan sah, pemohon memperoleh tanda terima untuk selanjutnya diproses secara teknis;
d.   Petugas unit teknis akan melakukan penelitian lapangan;
e.    Petugas akan menghubungi pemohon dan menyampaikan tentang layak atau tidak;
f.     Apabila permohonan tidak layak maka KPPT menberitahukan penolakan secara tertulis kepada Pemohon;
g.    Apabila layak maka akan diberikan besaran biaya izin surat ketetapan retribusi daerah ( SKRD );
h.    Pemohon membayar retribusi sesuai dengan surat ketetapan retribusi daerah ( SKRD ) atau dokumen lain yang dipersamakan melalui kasir/loket bank; dan
i.      Pemohon menerima Izin Usaha perjalanan Wisata yang telah selesai di loket penyerahan setelah menyertakan bukti pelunasan.

 Sumber : Klik Disini

Template by:
Free Blog Templates